Gambar : Document Arsip stisospol waskita dharma malang
Malang, 06 mei 2022 – Dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan perlu dilakukan penilaian hasil belajar yaitu ujian tengah semester. Kegiatan UTS berlangsung selama 6 hari dari tanggal 06 – 11 Juni 2022.
Ujian Tengah Semester (UTS) adalah suatu kegiatan yang dilakukan oleh Program Studi untuk mengetahui tingkat kemajuan belajar mahasiswa dan merupakan proses penilaian hasil belajar mahasiswa yang dilaksanakan pada Tengah Semester.
Mahasiswa Program Studi Ilmu Administrasi Publik sedang mengikuti kegiatan Ujian Tengah Semester (UTS) Semester Genap 2022/2023 yang dilakukan di kampus STISOSPOL Waskita Dharma Malang.
Gambar : Document Arsip stisospol waskita dharma malang
PERATURAN UJIAN TENGAH SEMSTER 2022 :
- Menggunakan JAS ALAMAMATER saat pelaksanaan kegiatan UTS.
- Tetap mematuhi Protokol Kesehatan
- Agar cepat mengkoordinasikan bilamana terjadi penjadwalan ulang
- Mohon tolong dengan sangat Koordinator Kelas mendokumentasikan
kegiatan, untuk di publish di web Waskita Dharma Malang
(dokumen dikirim langsung ke sdr. Ali/ admin web)
Atas perhatian dan kerjasamanya kami mengucakan terima masih
(by Prodi S1)